
Kami mengkhususkan diri dalam memproduksi beton pracetak dan prategang berkualitas tinggi, menghadirkan solusi struktur yang kuat, andal, dan presisi.
PT. Beton Elemenindo Perkasa (BEP) didirikan pada tanggal 5 Febuari 1990. Prinsip kesuksesan telah menjadi pengalaman tim kami dalam memproduksi beton pracetak. Kami telah mendapat kepercayaan dari industri bangunan dalam menggunakan produk Pelat Beton Berongga (HCS) atau Hollow Core Slab yang menawarkan lebih banyak kelebihan daripada cor konvensional.
Dikembangkan melalui kolaborasi erat dengan para mitra dan klien, layanan kami menggabungkan pengetahuan industri, pengalaman selama puluhan tahun, kreativitas, serta kemampuan beradaptasi untuk memberikan hasil terbaik bagi setiap klien.
Lebih banyak keuntungan daripada beton konvesional / cor manual
Hemat waktu untuk membangun rumah / gedung / hotel / apartemen / bangunan lainnya
Hemat biaya karena sudah diproduksi di pabrik dengan tingkat presisi yang tinggi
Kami mengkhususkan diri dalam berbagai layanan konstruksi, termasuk proyek perumahan, komersial, dan industrial.
Jangan menunggu lebih lama lagi untuk mewujudkan impian konstruksi Anda. Bermitra dengan BEP dan rasakan pelayanan serta kualitas yang tak tertandingi.
Kami dikenal sebagai produsen beton precast dan prestress yang mampu memenuhi berbagai kebutuhan proyek, mulai dari perumahan, komersial, hingga industrial.
Berisi artikel, berita, dan insight terbaru seputar industri konstruksi, produk beton pracetak dan prategang, serta perkembangan proyek.
Kami dipercaya oleh berbagai klien dari sektor perumahan, komersial, hingga industri dalam menyediakan produk beton pracetak dan prategang berkualitas tinggi.